Category: Tulisan
Merecovery Partisi Yang Hilang atau Rusak Menggunakan TestDisk
Pernah kesal karena harddisk atau flashdisk error karena mengalami kerusakan partisi atau bahkan partisinya hilang? sehingga data di dalamnya tidak bisa diakses sama sekali, padahal data tersebut sangat kita perlukan saat ini juga… Berikut kita akan mencoba mengembalikan partisi yang rusak atau hilang tersebut menggunakan tool ” TestDisk”. TestDisk adalah tool free dan open source […]
Mempercantik tampilan desktop Lucid dengan Conky
Conky adalah suatu program sederhana dan ringan yang dapat berjalan di system GNU/Linux dan BSD dan berlisensi General Public License (GPL). Conky dapat di costumize fungsinya untuk menampilkan informasi system di desktop, misalnya; versi kernel, space hardisk, memory usage, temperatur CPU dan lainnya serta dapat dimodifikasi tampilannya sesuai selera.
Menambahkan Open Terminal dan Open As Root D’Nautilus
Pertama-tama aku ingin mengucapkan minta maaf kepada para master” d’palinukan. Coz mungkin tulisan aku kali ini tidak terlalu bermutu. Tapi aku ingin memberikan konstribusi juga terhadap Palinukan… ( Lebay ya??? ) Lanjut mang!!!!
Menghapus Bash History atau Sisa Perintah di Terminal Linux
Menhapus history perintah di terminal linux bisa menguntungkan bisa juga merugikan, menguntungkan bila pengguna linuxnya pemula karena bisa melihat kembali perintah apa saja yang pernah diketikkan di terminal, merugikan bila pengguna linuxnya adalah seorang admin jaringan karena bisa saja ada orang yang tidak berhak mengintip sisa-sisa perintah di terminal. Ada 2 cara mudah untuk membuang […]
Komentar Terakhir