Author Archive: Agustin Nurul Fahmi
Distro Linux Dengan Desktop Indah (Pear OS 8)
Assalamu’alaikum Wr.Wb. Anda sedang mencari distro linux dengan tampilan desktop yang indah?, Cobalah Pear OS ( pearlinux.fr/ ) Sebenarnya masih banyak distro linux dengan tampilan desktop yang indah, diantaranya Linux Deepin ( http://www.linuxdeepin.com/index.en.html ) dan Elementary OS ( http://elementaryos.org/ ). Untuk kesempatan ini, kita hanya akan mengulas sedikit tentang Pear OS, kenapa? Karena distro ini […]
Menggabungkan File MKV dan Subtitlenya
Assalamu’alaikum Wr.Wb. Kita mulai dengan apa itu MKV. MKV merupakan singkatan dari Matroska Video, Matroska sendiri adalah sebuah proyek pembuatan format file multimedia yang bersifat open source ( http://www.matroska.org/ ) Format file matroska sendiri ada beberapa macam selain MKV, yaitu MKA (Matroska Audio), MKS ( Matroska Subtitle ) dan MK3D ( Matroska 3D Video/Stereoscopic ). […]
IP Cache dgn BIND9
Bosen hanya bisa bikin proxy/cache utk web aja, OK mari kita mencoba IP Cache biar makin nambah ilmunya. Apa itu IP Cache? Yang jelas cara kerjanya sama seperti Squid/Web proxy namun IP Cache menangani smua resolve DNS ke IP ato sebaliknya jd mempercepat kinerja server & mengefesiensi kan penggunaan bandwidth.
Pembuatan Aplikasi Kalkulator Menggunakan Bahasa Pemrograman Lazarus
Berikut ini cuma contoh aplikasi sangat sederhana yaitu pembuatan aplikasi kalkulator sederhana menggunakan bahasa pemrograman lazarus. Fasilitas yang disediakan adalah fasilitas penghitungan paling sederhana (penjumlahan,pengurangan, perkalian dan pembagian dengan bilangan pecahan dan bilangan negatif. Disini dijelaskan deklarasi variabel & prosedur-prosedur yang penting dalam pembuatan aplikasi tersebut :
Komentar Terakhir